Friday, May 15

persiapan penerimaan calon relawan perpustakaan keliling


Kamis, 15 Mei 2009, bertempat di ruang makan tim rekruitmen relawan perpustakaan keliling anak,( Purwaharsanto, Asmiarsi, Tatik Sulistyaningsih, Andriyani, Edy) berdiskusi dan mengadakan seleksi terhadap kandidat relawan. Lamaran yang masuk cukup beragam dan beberapa memiliki kualifikasi yang cukup tinggi.


Setelah melalui berbagai pertimbangan dan diskusi yang cukup alot antar anggota tim, maka diputuskan lima orang kandidat akan dipanggil untuk wawancara pada tanggal 25 Mei 2009.

Mereka adalah :

Putu Shavica Astarini,

Hima Kurnia,

Hadi Prabowo,

Solahudin dan

Ratna Yuniastuti.


Setelah tahap wawancara, kandidat yang terpilih akan praktek lapangan dan menulis paper tentang pengalamannya dan potensi diri yang bisa dikembangkan dalam moblib

No comments:

Post a Comment

Silahkan mengisi komentar dan terima kasih atas komentar anda